Recents in Beach

Perbedaan OS Linux | Debian dan Ubuntu


Debian (released in august 1993)

    Debian adalah sistem operasi komputer yang tersusun dari paket-paket perangkat lunak yang dirilis sebagai perangkat lunak bebas dan terbuka dengan lisensi mayoritas GNU General Public License dan lisensi perangkat lunak bebas lainnya. Debian GNU/Linux memuat perkakas sistem operasi GNU dankernel Linux merupakan distribusi Linux yang popmuler dan berpengaruh. Debian didistribusikan dengan akses ke repositori dengan ribuan paket perangkat lunak yang siap untuk instalasi dan digunakan.
 (https://id.wikipedia.org/wiki/Debian)






 Ubuntu ( 20 Oktober 2004 )

    Ubuntu (/iconʊˈbʊntuː/) merupakan salah satu distribusi Linux yang berbasiskan Debian dan didistribusikan sebagai perangkat lunak bebas. Nama Ubuntu berasal dari filosofi dari Afrika Selatan yang berarti "kemanusiaan kepada sesama. Ubuntu dirancang untuk kepentingan penggunaan pribadi biasanya digunakan untuk pemula , namun versi server Ubuntu juga tersedia, dan telah dipakai secara luas
( https://id.wikipedia.org/wiki/Ubuntu )

Post a Comment

0 Comments